PENGARUH KOMPRESI DADA BERDASARKAN RULE OF FIVE TERHADAP KEDALAMAN DAN FREKUENSI KOMPRESI DADA

  • Rendi Editya Darmawan
  • O Oktavianus

Abstract

ABSTRAK

Kompresi dada rule of Þ ve yaitu kompresi dada menggunakan irama perhitungan dengan angka yang mempunyai  2  suku kata. Suku kata pertama  digunakan  sebagai kode waktu kompresi dan suku kata kedua  sebagai  kode  waktu  pengisian  ventrikel.  Irama  perhitungan  yang  digunakan  yaitu  satu,  dua, tiga, empat, satu, satu, dua, tiga, empat, dua, satu, dua, tiga, empat, tiga, satu, dua, tiga, empat, empat, satu, dua,  tiga, empat,  lima, satu, dua,  tiga, empat, enam. Tujuan penelitian untuk menganalisis efek kompresi  dada  berdasarkan  rule  of  Þ ve  terhadap  kedalaman  dan  frekuensi  kompresi  dada. Metode penelitian  adalah Quasy Eksperiment  dengan  rancangan Pre-Post  Test Randomized  Control Group Design. Sampel dipilih berdasarkan kriteria inklusi memiliki IMT normal dan telah mengikuti pelatihan basic  life  support,  dengan  teknik  simple  random  sampling  dengan  jumlah  sampel  43  responden. Data  yang  diperoleh  dianalisis menggunakan Mann-Withney U  Test  dengan  tingkat  kemaknaan  ô€„®ô€‚” 0,05. Hasil penelitian menunjukkan bahwa tidak ada perbedaan yang  signiÞ kan antara pre-test dan post-test  pada  kelompok  kontrol  dan  kelompok  eksperimen  dengan  hasil  statistik Mann-Withney U Test P Kedalaman = 0,96 dan P Frekuensi = 0,597 (p = 0,05). Kompresi dada berdasarkan rule of Þ ve menghasilkan  kedalaman  kompresi  4-5cm,  dengan  kecepatan  kompresi 100x/menit. Keteraturan irama kompresi menyebabkan tenaga penolong terjaga, sehingga kecepatan dan tekanan pijatan tetap konstan. Kesimpulan penelitian ini yaitu tidak ada efek kompresi dada berdasarkan rule of Þ ve terhadap kedalaman dan frekuensi kompresi dada.

Kata kunci: kompresi dada, rule of Þ ve, kedalaman,frekuensi, kompresi dada

 

ABSTRACT

Rule of Þ ve chest compression is chest compression using two word counting rhtym. The Þ rst word is used as a code when compressing and the second word as a code when Þ lling ventricle. Counting rhythm used is one, two, three, four,one, one, two, three, four, two, one, two, three, four, three, one, two, three, four, four, one, two, three, four, Þ ve, one, two, three, four,six. This research is aimed to anylize the effect of chest compression based on rule of Þ ve to the depth dan frequency of chest compression. The methode is a Quasy Experiment with Pre-Post Test Randomized Control Group Design. The sample chosen based on  inclusion  criteria  normal  IMT  having  a  basic  life  training  with  simple  random  sampling  with  a number of 43 respondent. Data were analyzed using the Mann-Whitney U test with a signiÞ cance level of ô€„® ô€‚” 0.05. The results showed that there was no signiÞ cant difference between pre-test and post-test in the control group and the experimental group with the statistical results of the Mann-Whitney U test P = 0.96 and P Depth Frequency = 0.597 (p = 0.05 ). Chest compression based on the rule of Þ ve produce 4-5cm depth of compression, with compression speed 100 X/menit. Rhythm regularity compression causes attendants maintained, so that the speed and the pressure remains constant massage. It is concluded that there is no effect of chest compression is based on the rule of Þ ve of the depth and frequency of chest compressions.

Keyword: chest compression, rule of Þ ve, depth, frequency, chest compression

Section
Penelitian