SOSIALISASI PENGEMBANGAN ELEKTRONIK SKRINING TEST EPIDEMIOLOGI (E-STECO 19) BERBASIS ANDROID DI PUSKESMAS STABELAN SURAKARTA

  • Frieda Ani Noor Universitas Kusuma Husada Surakarta
  • Anggi Putri Aria Gita Universitas Kusuma Husada Surakarta
Keywords: Application, Screening, Health

Abstract

Pemeriksaan kesehatan yang tidak bisa dilakukan langsung di tempat dan membutuhkan waktu lebih untuk pemeriksaan serta mendapatkan hasil kesehatannya. Pada pengujian dan pemeriksaan kesehatan dengan menggunakan metode epidemiologi skrinning atau penapisan yang berupa pertanyaan seputar tentang penyebab penyakit atau riwayat kesehatan seseorang atau keluarganya, dari pertanyaan dan penarikan kesimpulan yang sifatnya masih manual, baik yang tertulis atau tanya jawab, maka dilkukan pembuatan Aplikasi menggunakan system komputerisasi. Pemeriksaan kesehatan dengan metode epidemiologi skrinning test dengan system komputerisasi akan mempercepat dan membatu dalam pendataan dan pemeriksaan kesehatan. Pembangunan aplikasi kesehatan menggunakan metode epidemiologi skrinning test dapat melakukan pemeriksaan kesehatan membuat skrinning test kesehatan secara cepat dan efisien sesuai dengan data yang ada, dengan mengasilkan data kesehatan.

 

Health examinations cannot be carried out directly on the spot and require more time for examination and obtaining health results. In health testing and examinations using the epidemiological screening method in the form of questions about the causes of disease or the health history of a person or their family, from questions and drawing conclusions that are still manual in nature, whether written or question and answer, an application is created using a computerized system. . Health checks using the epidemiological screening test method with a computerized system will speed up and help in data collection and health checks. Development of health applications using the epidemiological screening test method can carry out health checks and make health screening tests quickly and efficiently according to existing data, by producing health data.

Published
2024-05-31
Section
Articles